SAWIT BEBAS

Sabtu, 02 Juli 2022

Loker Sawit - PT. Matahari Kahuripan Indonesia Posisi Recruitment Officer

Haisawit, Loker Sawit - PT. Matahari Kahuripan Indonesia (Makin Group) adalah salah satu perusahaan agribisnis terkemuka di Indonesia.

PT Matahari Kahuripan Indonesia (Makin Group) adalah salah satu perusahaan agribisnis terkemuka di Indonesia. Makin Group mengelola perkebunan kelapa sawit dengan luas area tertanam sekitar 140.000 hektar di Sumatera dan Kalimantan. Makin Group juga mengoperasikan dan mengelola perkebunan cengkih di daerah Sulawesi Utara sebagai bentuk kontribusi perusahaan terhadap keberlangsungan nilai hutan. Perusahaan ini juga menjalin kerja sama dengan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan dalam perlindungan dan konservasi satwa langka.

Penting...! Hati-hati atas segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan perusahaan tertentu. Semua perusahaan yang membuka lowongan kerja tidak pernah meminta sejumlah uang atau imbalan dalam bentuk apapun. Perusahaan perekrut tidak bekerja sama dengan agent travel manapun dan tidak pernah membebankan pembelian tiket kepada pelamar dengan alasan apapun. Ingat....! Di dunia ini tidak ada yang GRATIS kecuali melamar pekerjaan.

Update 1 Juli 2021,  PT. Matahari Kahuripan Indonesia (Makin Group) sedang membuka lowongan kerja untuk posisi yang sedang dibutuhkan yaitu RECRUITMENT OFFICER. Penempatan di Jakarta.

Berikut kualifikasi selengkapnya:

  1. Usia 35 tahun
  2. Pendidikan S1 Ilmu Psikologi
  3. Pengalaman minimal 3 tahun sebagai recruitment staff
  4. Menguasai dan terampil menggunakan alat test psikologi
  5. Menguasai dan terampil melakukan background check data-data ke karyawan
  6. Memiliki kemampuan yang baik dalam komunikasi serta bernegosiasi serta menguasai teknik-teknik Interview
  7. Memahami pengelolaan administrasi kekaryawanan
  8. Memahami people management

Bagi Anda yang tertarik dan memenuhi kualifikasi di atas silakan kirim Surat Lamaran Anda selambat-lambatnya tanggal 15 Juli 2022 dengan membubuhkan posisi yang diminati disertai CV terbaru (maks. 2 MB) melalui:
  • Email ke: purnawan.sidik@makingroup.com
  • Dan Cc ke email: purnawansidik.tc@gmail.com
CATATAN: (1) Tidak dipungut biaya apapun. (2) Hati-hati terhadap penipuan perekrutan yang mengatas namakan MAKIN Group.

Foto - Makin Group

Loker Sawit - PT. Anam Koto Posisi Askep

Haisawit, Loker Sawit - PT. Anam Koto didirikan pada tahun 1990, berdomisili di Padang provinsi Sumatera Barat. Perusahaan memiliki perkebunan kelapa sawit di Jorong Labuh Lurus, Nagari Aia Gadang, Kecamatan Pasaman dan Nagari Muara Kiawai Kecamatan Gunung Tuleh, Kabupaten Pasaman Barat, Provinsi Sumatera Barat.

Operasional Perusahaan meliputi pembibitan, penanaman kelapa sawit, produksi tandan buah segar (TBS) dan pengolahan TBS menjadi minyak kelapa sawit (Crude Palm Oil). Kedepannya perusahaan juga berpotensi mengembangkan industri hilir dan energi yang potensial di Kabupaten Pasaman Barat. 

Penting...! Hati-hati atas segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan perusahaan tertentu. Semua perusahaan yang membuka lowongan kerja tidak pernah meminta sejumlah uang atau imbalan dalam bentuk apapun. Perusahaan perekrut tidak bekerja sama dengan agent travel manapun dan tidak pernah membebankan pembelian tiket kepada pelamar dengan alasan apapun. Ingat....! Di dunia ini tidak ada yang GRATIS kecuali melamar pekerjaan.

Update 1 Juli 2022, PT. Anam Koto sedang membuka lowongan kerja untuk posisi AskepLamaran dikirimkan selambat-lambatnya tanggal 15 Juli 2022.

Spesifikasi :

  1. Pria, usia maks 37 tahun
  2. Pendidikan Sarjana Pertanian
  3. Terampil mengoperasikan komputer
  4. Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun dibidang masing-masing
  5. Teliti dan Detail
  6. Penempatan Sumatera

Bagi Anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi di atas silahkan kirimkan Surat Lamaran Lengkap Anda melalui email: recruitment@anamkoto.co.id, dengan subjek: ASKEP.


Workshop Daur Ulang Minyak Jelantah Kelapa Sawit Menjadi Sabun Bersama Ibu dan Anak

Haisawit - Minyak jelantah kelapa sawit adalah minyak limbah yang bisa berasal dari bekas penggunaan minyak goreng sawit. Meski begitu minyak jelanta sawit memiliki banyak manfaat dan dapat digunakan kembali untuk berbagai keperluan rumah tangga dengan catataan dilakukan dengan pengelolaan yang tepat.

Kadang membuang limbah minyak jelantah bikin dilema, antara sayang dibuang tapi bingung mau dibuat apa.

Terkait dengan itu, Badan Pengelola Dana Perkebunan Sawit (BPDPKS) akan melaksanakan Workshop Daur Ulang Minyak Jelantah Kelapa Sawit Menjadi Sabun Bersama Ibu dan Anak.

Workshop tersebut diajarkan bagaimana cara menyulap minyak jelantah menjadi sabun.

Kira-kira gimana tuh caranya? Ikuti Workshop Daur Ulang Minyak Jelantah Kelapa Sawit Menjadi Sabun Bersama Ibu dan Anak, pada Rabu, 6 Juli 2022. Pukul 14.00 - 15.00 WIB. Webinar akan diadakan via zoom.

Daftar webinar melalui link pendaftaran berikut: bit.ly/WorkshopBPDPSawit2022 (klik disini).


Jumat, 01 Juli 2022

Program Magang Kampus Merdeka PT. Bumitama Gunajaya Agro, Deadline 10 Jul 2022

Haisawit, Loker Sawit PT. Bumitama Gunajaya Agro (BGA Group) adalah kelompok perusahaan yang bergerak dibidang perkebunan dan pabrik kelapa sawit. Saat ini BGA Group beroperasi di empat propinsi yaitu Kalimantan Tengah, Kalimantan Barat dan Riau. Unit usaha BGA Group terdiri dari 66 perkebunan kelapa sawit (Estates) seluas 181.570 Ha (Planted Area) dan 14 pabrik kelapa sawit (Mills) dengan total kapasitas 925 ton/jam.

Perhatian....! Hati-hati atas segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan perusahaan tertentu. Semua perusahaan yang membuka lowongan kerja tidak pernah meminta sejumlah uang atau imbalan dalam bentuk apapun. Perusahaan perekrut tidak bekerja sama dengan agent travel manapun dan tidak pernah membebankan pembelian tiket kepada pelamar dengan alasan apapun. Ingat....! Di dunia ini tidak ada yang GRATIS kecuali melamar pekerjaan.

Update 1 Juli 2022, COLLABORATION and INNOVATION. PT. Bumitama Gunajaya Agro mengundang mahasiswa semester 5 - 7 di seluruh Indonesia untuk ikut program Magang Kampus Merdeka.

Bagi Anda yang berminat daftarkan diri Anda sebelum pengajuan KRS!

  • Periode Pendaftaran : 1 - 10 Juli 2022
  • Periode Seleksi : 11 - 24 Juli 2022
  • Pengumuman : 25 Juli 2022
Untuk posisi yang dibuka dapat Anda lihat melalui melalui laman Kampus Merdeka, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi RI: https://tinyurl.com/MAGANG-BGA (klik disini).

Untuk informasi lebih lengkap, hadiri booth PT. Bumitama Gunajaya Agro di:

  • IPB: Sabtu, 02 Juli 2022 / 09.00 - 11.00 Di Ruang O Fak. 40 B.1.1, Gedung Fak. Pertanian - IPB Bogor
  • UGM: Selasa - Rabu, 05-06 Juli 2022 Di Grha Sabha Pramana - UGM Yogyakarta
  • INSTIPER: Kamis, 07 Juli 2022 / 09.00 - 11.00 Di Grha INSTIPER - Yogyakarta

Bagi Anda yang BELUM BISA HADIR SECARA OFFLINE, jangan khawatir, Anda juga dapat menghadiri Briefing Program Magang BGA secara online dengan mengisi link di bawah ini: https://tinyurl.com/MBKMXBGA (klik disini).

Foto PT. Bumitama Gunajaya Agro

Loker Sawit - PT. Makin Group Posisi Senior Agronomy & Plantation Officer

Haisawit, Loker Sawit - PT. Matahari Kahuripan Indonesia (Makin Group) adalah salah satu perusahaan agribisnis terkemuka di Indonesia.

PT Matahari Kahuripan Indonesia (Makin Group) adalah salah satu perusahaan agribisnis terkemuka di Indonesia. Makin Group mengelola perkebunan kelapa sawit dengan luas area tertanam sekitar 140.000 hektar di Sumatera dan Kalimantan. Makin Group juga mengoperasikan dan mengelola perkebunan cengkih di daerah Sulawesi Utara sebagai bentuk kontribusi perusahaan terhadap keberlangsungan nilai hutan. Perusahaan ini juga menjalin kerja sama dengan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan dalam perlindungan dan konservasi satwa langka.

Penting...! Hati-hati atas segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan perusahaan tertentu. Semua perusahaan yang membuka lowongan kerja tidak pernah meminta sejumlah uang atau imbalan dalam bentuk apapun. Perusahaan perekrut tidak bekerja sama dengan agent travel manapun dan tidak pernah membebankan pembelian tiket kepada pelamar dengan alasan apapun. Ingat....! Di dunia ini tidak ada yang GRATIS kecuali melamar pekerjaan.

Update 1 Juli 2021,  PT. Matahari Kahuripan Indonesia (Makin Group) sedang membuka lowongan kerja untuk posisi yang sedang dibutuhkan yaitu Senior Agronomy & Plantation Officer. Penempatan di Jakarta.

Berikut kualifikasi selengkapnya:

  1. Usia maksimal 40 tahun
  2. D3/S1 Pertanian (Ilmu Tanah/limu HPT)
  3. Pengalaman minimal 5 tahun sebagai agronomist
  4. Menguasai aspek teknis agronomi dan standar pengelolaan kebun kelapa sawit
  5. Menguasai dan berpengalaman menerapkan metode dan teknik teknik riset dalam rangka mencapai produktivitas kebun maksimal (pembibitan, pemupukan, perawatan dan pengendalian hama penyakit tanaman)
  6. Memahami dan menguasai aspek-aspek pengelolaan kebun kelapa sawit secara berkelanjutan
  7. Mampu mengembangkan dan menyusun SOP/IKA Agronomi

Bagi Anda yang tertarik dan memenuhi kualifikasi di atas silakan kirim Surat Lamaran Anda selambat-lambatnya tanggal 15 Juli 2022 dengan membubuhkan posisi yang diminati disertai CV terbaru (maks. 2 MB) melalui:
  • Email ke: purnawan.sidik@makingroup.com
  • Dan Cc ke email: purnawansidik.tc@gmail.com
CATATAN: (1) Tidak dipungut biaya apapun. (2) Hati-hati terhadap penipuan perekrutan yang mengatas namakan MAKIN Group.

Foto - Makin Group

Loker Sawit - PT. Andika Permata Sawit Lestari Posisi Staff HRD & GA

Haisawit, Loker Sawit PT. Andika Permata Sawit Lestari adalah perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit dan pengolahan minyak kelapa sawit yang sedang berkembang di wilayah Riau. Perusahaan kami dalam perkembangannya selalu mengedepankan proses kerja secara profesional sesuai dengan kompetensi pada masing-masing bidang, sehingga akan menghasilkan kinerja maksimal.

Penting...! Hati-hati atas segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan perusahaan tertentu. Semua perusahaan yang membuka lowongan kerja tidak pernah meminta sejumlah uang atau imbalan dalam bentuk apapun. Perusahaan perekrut tidak bekerja sama dengan agent travel manapun dan tidak pernah membebankan pembelian tiket kepada pelamar dengan alasan apapun. Ingat....! Di dunia ini tidak ada yang GRATIS kecuali melamar pekerjaan.

Update 1 Juli 2022, PT. Andika Permata Sawit Lestari membutuhkan kandidat yang tangguh, friendly, tegas dan berkompeten untuk posisi STAFF HRD & GA.

Berikut kualifikasi selengkapnya:

  1. Wanita
  2. Usia maksimal 29 Tahun
  3. Minimal Pendidikan S1.
  4. Komunikatif, Proaktif dan mampu berkerja Tim yang baik
  5. Berpenampilan Menarik.
  6. Menguasai Ms. Office (Word dan Excel)
  7. Siap melakukakan perjalanan Dinas ke Site Kebun PT. APSL

Bagi Anda yang tertarik dengan lowongan kerja ini dan sesuai kualifikasi di atas silakan kirim CV Anda ke email: marcelthobie@gmail.com dan recruitment.apsl@gmail.com.


Minggu, 26 Juni 2022

31 Posisi Lowongan Kerja Kelapa Sawit (Rangkuman 19 - 25 Juni 2022)

Jhonlin Group adalah holding dari beberapa unit perusahaan yang bergerak di berbagai bidang antara lain kelapa sawit, saat ini sedang membuka lowongan kerja Management Trainee (Foto: Jhonlin Group)

Haisawit - Lowongan kerja di group perusahaan kelapa sawit pada periode 19 - 25 Juni 2022, terdapat 31 posisi yang kami rekomendasikan untuk Anda. 31 posisi ini berasal dari 20 group perusahaan untuk penempatan baik di Jakarta ataupun di sejumlah provinsi.

Kelapa sawit adalah jenis tumbuhan yang termasuk dalam genus Elaeis dan ordo Arecaceae yang berasal dari Afrika. Saat ini Indonesia merupakan penghasil kelapa sawit terbesar di Indonesia dan menyerap tenaga kerja cukup banyak.

Dikutip dari kompas.com, berdasarkan data Kementerian Pertanian tahun2019, jumlah petani yang terlibat di perkebunan kelapa sawit sebanyak 2,67 juta orang dan jumlah tenaga kerja sebanyak 4,42 juta pekerja. Jumlah tersebut terdiri atas 4,0 juta atau 90,68 persen pekerja di perkebunan sawit besar swasta nasional, 321.000 atau 7,26 persen pekerja perkebunan sawit besar negara, dan 91.000 atau 2,07 persen pekerja perkebunan sawit besar swasta asing.

Perhatian....! Hati-hati atas segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan perusahaan tertentu. Semua perusahaan yang membuka lowongan kerja tidak pernah meminta sejumlah uang atau imbalan dalam bentuk apapun. Perusahaan perekrut tidak bekerja sama dengan agent travel manapun dan tidak pernah membebankan pembelian tiket kepada pelamar dengan alasan apapun. Ingat....! Di dunia ini tidak ada yang GRATIS kecuali melamar pekerjaan.

Berikut rangkuman lowongan kerja di industri perkebunan kelapa sawit, total 31 posisi dari 20 group perusahaan. Periode posting 19 - 25 Juni 2022.

STA Resources Tbk
1. Posisi Quality Control TBS
    • Laki-laki, usia maksimal 35 tahun
    • Berpengalaman sebagai Staf/Asisten Quality Control TBS minimal 4 tahun
    • Berani dan tegas menegakkan SOP Perusahaan
    • Tugas dan tanggung jawab:
      1. ) Memantau kualitas penerimaan TBS di PMKS agar sesuai dengan standar yang ditetapkan
      2. ) Memastikan TBS yang tidak layak dikembalikan ke penjual/suplier Memantau potongan-potongan yang dilakukan Staf/Asisten Sortasi agar sesuai dengan SOP Perusahaan
      3. ) Mempresentasikan hasil kualitas TBS setiap bulan
    • Selengkapnya klik disini

2. Posisi Asisten Kebun
    • Berpengalaman sebagai Asisten Kebun minimal 4 (empat) tahun
    • Memiliki reputasi baik di tempat kerja sebelumnya dibuktikan dengan “Surat Pengalaman Kerja”
    • Bersedia ditempatkan di wilayah operasional STA Resources (Sumut, Sumsel, Kalbar atau Kalteng)
    • Kandidat dengan pengalaman kerja di banyak perusahaan dengan masa kerja singkat disarankan tidak mengirimkan CV atau lamaran kerja
    • Selengkapnya klik disini

3. Posisi Asisten Kepala (Askep) Pabrik Kelapa Sawit
    • Berusia 25 - 35 tahun dan pendidikan min D-3
    • Pengalaman 2 tahun sebagai Askep Pabrik Kelapa Sawit
    • Memiliki jiwa kepemimpinan yang tinggi
    • Sanggup bekerja dengan target
    • Siap ditempatkan di mana saja di wilayah operasional group usaha PT. Sumber Tani Agung Resources Tbk
    • Selengkapnya klik disini

Asian Agri
4. Posisi Agronomist
    • Pendidikan S1 Pertanian (Agronomi/Ilmu Tanah)
    • IPK Min 3.00
    • Laki-laki
    • Memiliki pengalaman minimal 3 tahun di Lapangan/R&D
    • Bersedia melakukan perjalan dinas ke site
    • Penempatan: Sumatera (Sumut/Riau/Jambi)
    • Selengkapnya klik disini

5. Posisi Asisten Hama & Penyakit
    • Pendidikan S1 Pertanian (HPT)
    • IPK min 3.00
    • Laki-laki Memiliki pengalaman minimal 3 tahun di Lapangan/R&D
    • Bersedia melakukan perjalanan dinas ke site Penempatan: Sumatera (Sumut/Riau/Jambi)
    • Selengkapnya klik disini

PT. Sinar Mas Agribusiness and Food Tbk
6. Posisi Soil Fertility Officer
    • Bergelar S2/S3 jurusan Ilmu Tanah (ilmu biologi tanah)
    • Setidaknya 1 tahun pengalaman kerja di bidang terkait
    • Lulusan baru dipersilakan untuk melamar
    • Memiliki pengetahuan tingkat lanjut dalam pengoperasian Microsoft Excel, R-Software, Geographic Information System (GIS), geo-statistik
    • Keterampilan interpersonal dan komunikasi yang kuat
    • Fasih dalam Bahasa Inggris
    • Bersedia ditempatkan di Libo (Desa Sam-Sam, Riau)
    • Selengkapnya klik disini

Jhonlin Group
7. Posisi Management Trainee Agronomi
    • Pendidikan Minimal S1: Agroteknologi, Agronomi, Budi Daya Tanaman, Hama & Penyakit, Ilmu Tanah, Proteksi Tanaman & Teknik Pertanian 
    • Usia Maksimal 25 Tahun (S1), 27 Tahun (S2)
    • IPK Min. 3,00
    • Terbuka untuk Fresh Graduated
    • Tinggi Badan Min. 165 Cm (Pria)
    • Tinggi Badan Min. 160 Cm (Wanita)
    • Bersedia Menjalankan Ikatan Dinas
    • Bersedia Di tempatkan di seluruh Area (Kalimantan, Sulawesi)
    • Selengkapnya klik disini

8. Posisi Management Trainee Administrasi
    • Pendidikan Minimal S1: Akuntansi, Manajemen SDM, Teknik Informatika
    • Usia Maksimal 25 Tahun (S1), 27 Tahun (S2)
    • IPK Min. 3,00
    • Terbuka untuk Fresh Graduated
    • Tinggi Badan Min. 165 Cm (Pria)
    • Tinggi Badan Min. 160 Cm (Wanita)
    • Bersedia Menjalankan Ikatan Dinas
    • Bersedia Di tempatkan di seluruh Area (Kalimantan, Sulawesi)
    • Selengkapnya klik disini

9. Posisi Management Trainee Engineering
    • Pendidikan Minimal S1: Teknik Mesin Konversi Energi, Teknik Elektro Arus Kuat, & Teknik Kimia
    • Usia Maksimal 25 Tahun (S1), 27 Tahun (S2)
    • IPK Min. 3,00
    • Terbuka untuk Fresh Graduated
    • Tinggi Badan Min. 165 Cm (Pria)
    • Tinggi Badan Min. 160 Cm (Wanita)
    • Bersedia Menjalankan Ikatan Dinas
    • Bersedia Di tempatkan di seluruh Area (Kalimantan, Sulawesi)
    • Selengkapnya klik disini

10. Posisi HR Recruitment Staff
    • Pendidikan S1 Psikologi.
    • Usia Maksimal 30 Tahun.
    • Memiliki pengalaman Kerja Minimal 2 Tahun Sebagai HRD. (Diutamakan Dibidang Pertambangan / Perkebunan / Outsorcing).
    • Menguasai Ms. Office (Terutama Ms. Excel).
    • Memiliki kemampuan komunikasi & Negosiasi Yang Baik.
    • Bersedia Melakukan Perjalanan Dinas Diseluruh Wilayah Perusahaan.
    • Penempatan Kerja Batulicin, Kalimantan Selatan.
    • Selengkapnya klik disini

Hardaya Plantations Group
11. Posisi Asisten Finance
    • Pendidikan S1 Akuntansi / Finance
    • Berpengalaman sesuai posisi tersebut min 3 tahun, Meliputi: bank reconciliation, accounting journal, FR, support payroll, filling data / voucher, tax, cek pembayaran kontraktor & suplier. Memiliki sertifikat pelatihan / brevet (dilampirkan bersama CV) dan pernah di perkebunan sawit menjadi nilai tambah.
    • Penempatan Kalimantan Utara
    • Selengkapnya klik disini

12. Posisi Asisten GIS
    • Pendidikan S1 Geografi
    • Berpengalaman min 5 tahun Pemetaan (tanam, water management, replanting, design block), survey, data spasial, foto udara, Software terkait GIS.
    • Penempatan Kalimantan Utara / Sulawesi Tengah
    • Selengkapnya klik disini

PT. Sawit Sumbermas Sarana Tbk (CBI Group)
13. Posisi HPT Assistant
    • Maximum 35 years old,
    • Have experience in the same field for at least one year
    • Work very skillfully
    • Minimum si degree in Agriculture/Plantation/Agricultural Technology
    • Penempatan kalimantan Tengah
    • Selengkapnya klik disini

14. Posisi KTU Mechanization
    • Maximum 35 years old
    • Have experience in the same field for at least 3 year
    • Education min D3/S1 (preferably majoring in Accounting)
    • Understanding of administration and accounting in the oil palm plantation section
    • Understanding warehouse inventory system
    • Placement Central Kalimantan
    • Selengkapnya klik disini

15. Posisi Analis Laboratorium
    • Laki laki atau perempuan maksimal umur 25 tahun
    • Pendidikan minimal SMK atau D3 Analis Kimia
    • Bersedia ditempatkan di Kalimantan Tengah (Laboratorium Kebun Sulung Research Station)
    • Memiliki pengalaman di bidang analisis lab (diutamakan)
    • Mampu menguasai software computer (Microsoft excel & word)
    • Mampu bekerja dibawah tekanan
    • Jujur, berperilaku positif, disiplin, mampu bekerja secara teliti, cepat dan tepat waktu, bertanggungjawab
    • Selengkapnya klik disini

Karyamas Plantation
16. Posisi Agronomy Specialist
    • Pendidikan Minimal S1 Agronomi
    • Memiliki pengalaman Minimal 5 tahun pada posisi sejenis asisten agronomi, staff to Regional Controller, staff to Director Operational
    • Memiliki pengetahuan yang baik tentang industri kelapa sawit
    • Memiliki kemampuan Advance Excel atau IT Data Science dengan sangat baik (kemampuan mengolah data dengan excel dibutuhkan yang sudah level expert), memiliki pengetahuan SAP.
    • Penempatan kerja di Head Office Jakarta
    • Sudah Vaksin Covid-19 sampai Booster (sertifikat vaksin bs dilampirkan)
    • Selengkapnya klik disini


PT. FAP Agri Tbk
17. Posisi 
Field Assistant Trainee

    • Pendidikan Pertanian, Budidaya Pertanian, Teknik Pertanian, Agroteknologi, Ilmu Tanah, Patologi Tanaman
    • Selengkapnya klik disini

PT. Cisadane Sawit Raya Tbk
18. Posisi Kepala Tata Usaha

    • Laki-laki - Pendidikan S1 Akuntansi
    • Pengalaman minimal 3 (tiga) tahun sebagai Kepala Tata Usaha di perusahaan perkebunan kelapa sawit
    • Memiliki kemampuan leadership, komunikasi, analisa, pencapaian target, team work dan networking yang baik
    • Bersedia bergabung dalam waktu cepat
    • Penempatan di Musi Rawas, Sumatera Selatan
    • Selengkapnya klik disini


PT. Andika Permata Sawit Lestari
19. Posisi 
Supervisor Fire Control, Health Safety Environment & Quality Improvement

    • Pendidikan min. S1 Teknik Kimia/Lingkungan/Industri;
    • Minimal pengalaman 2 tahun untuk Supervisor di bagian HSE (K3L), Konservasi, Penanggulangan Kebakaran secara umum di Perusahaan Kelapa Sawit
    • Memiliki sertifikasi Ahli K-3 Umum
    • Memiliki pengalaman dalam proses audit ISPO
    • Memiliki pengalaman dalam supervisi Laboratorium Pabrik Minyak Kelapa Sawit
    • Memiliki kemampuan dalam membuat rencana / program kerja, serta laporan mingguan, bulanan dibidangnya;
    • Menerapkan Kaizen/Continous Improvement dalam setiap pekerjaan
    • Selengkapnya klik disini

PT. Tania Selatan
20. Posisi Foreman Listrik/ Electrical
    • Background pendidikan SMA/ Sederajat bidang Listrik
    • Pengalaman minimal 2 tahun dibidang Listrik di POM/ PKS
    • Tahu & Paham dalam bidang kelistrikan POM
    • Lowongan ini untuk yang domisili di Sumatera Selatan
    • Dapat bekerjasama secara Team
    • Bersedia ditempatkan di Sumatera Selatan
    • Selengkapnya klik disini

PT. Genting Plantations Nusantara
21. Posisi KTU Mill
    • Usia maksimal 35 tahun
    • Pendidikan minimal Diploma 3 Akuntansi/Manajemen
    • Memiliki pengalaman minimal 3 tahun di posisi yang sama dan lebih diutamakan yang ada pengalaman di Pabrik Kelapa Sawit
    • Familiar dengan system MS GP merupakan nilai tambah
    • Disiplin, Jujur dan terbiasa bekerja dengan target
    • Bersedia untuk penempatan di Pabrik Kelapa Sawit wilayah Kalimantan Tengah
    • Selengkapnya klik disini

STH Group Indonesia
22. Posisi Kepala Tata Usaha
    • Umur maksimal 35 tahun.
    • Pendidikan minimla Akademi, D3 atau Si - Akuntansi + Komputer + Bahasa Inggris pasif.
    • Pengalaman kerja minimal 3 tahun sebagai KTU.
    • Selengkapnya klik disini

PT. Buana Sriwijaya Sejahtera 
23. Posisi Manager Kebun
24. Posisi Manager Pabrik Sawit
    • Pendidikan minimal S1 dibidangnya
    • Usia maksimal 45 Tahun
    • Berpengalaman minimal 5 tahun diposisi yang sama
    • Memiliki kemampuan berkomunikasi dan kerjasama tim yang baik
    • Mampu bekerja di bawah tekanan
    • Bersedia bekerja diseluruh wilayah kerja perusahaan
    • Selengkapnya klik disini

PT. Karya Dewi Putra
25. Posisi Asisten Electrical PKS
    • Berpengalaman minimal 2 tahun dibidang yang sama
    • Bersedia di tempatkan di Kalimantan Tengah.
    • Selengkapnya klik disini

PT. Matahari Kahuripan Indonesia
26. Posisi Senior Agronomy & Plantation System Officer (Level Askep)
    • Pendidikan D3/S1 Pertanian (Ilmu Tanah/Agronomy)
    • Pengalaman minimal 3 tahun di bagian Research & Development
    • Menguasai metode & teknik LSU, SSU, dan rekomendasi pemupukan
    • Menguasai metode pengendalian hama dan penyakit
    • Mampu menyusun SOP/IKA Agronomi
    • Penempatan di Head Office Jakarta dan bersedia melakukan perjalanan dinas
    • Selengkapnya klik disini

PT. Agrina Plantation
27. Posisi Assisten Proses
    • Pria
    • Pendidikan Minimal D3, Diutamakan dari jurusan Mechanical/Electrical/Chemical Engineering.
    • Memiliki pengalaman di posisi yang sama minimal 3 tahun.
    • Tekun, Teliti, dan mampu bekerja dalam target waktu
    • Mampu bekerja secara Mandiri dan Team
    • Penempatan di Wilayah Kalimantan Barat
    • Bersedia Bekerja Shift
    • Selengkapnya klik disini

PT. Buana Karya Bhakti
28. Posisi Management Development Program
    • Laki-laki/Perempuan, umur maksimal 26 Tahun
    • Pendidikan minimal D III, DIV/S1 Jurusan Pertanian/Kehutanan 
    • Fresh Graduate Lebih Diutamakan
    • Memiliki jiwa leadership, Kerjasama tim yang baik, dan Mampu bekerja dibawah tekanan
    • Memiliki pengalaman Organisasi lebih disukai
    • Memiliki Jiwa Leadership & Kerjasama Tim yang Baik
    • Menguasai Pengoperasian Aplikasi Microsoft Word, Excel, Power Point, Dsb
    • Siap Ditempatkan Diseluruh Wilayah PT. Buana Karya Bhakti dan Anak Perusahaan
    • Selengkapnya klik disini

PT. Palma Serasih Tbk
29. Posisi Asisten Proses
    • Memiliki pengalaman minima 2 tahun di posisi yang sama.
    • Bersedia ditempatkan di Kalimantan Timur (Kab. Kukar, Kutim & Berau)
    • Selengkapnya klik disini

30. Posisi Staff GM
    • Memiliki pengalaman minima 2 tahun di posisi yang sama.
    • Bersedia ditempatkan di Kalimantan Timur (Kab. Kukar, Kutim & Berau)
    • Selengkapnya klik disini

PT. Sawit Lamandau Raya
31. Posisi Asisten HR
    • Pria/Wanita, maksimal 35 tahun
    • Pendidikan minimal D3/S1 - Psikologi / Manajemen / Hukum / Informatika
    • Sehat jasmani rohani
    • Sudah Vaksin min Dosis 1
    • Mahir Ms. Office
    • Memiliki tanggung jawab dan leadership yang tinggi
    • Good communication skill, and good attitude
    • Dapat bergabung secepatnya
    • ASAP (As Soon as Possible)
    • Bersedia ditempatkan di site wilayah operasional Lamandau - Kalimantan Tengah
    • Selengkapnya klik disini
Informasi lowongan kerja lainnya di periode ini dapat Anda lihat di instagram @lokersawit, klik disini.

Pendidikan

Seminar

Perusahaan Kelapa Sawit