Total 35 Posisi Lowongan Kerja Kelapa Sawit (Rangkuman Loker Sawit Minggu Ketiga Januari 2022)
Perhatian....! Hati-hati atas segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan perusahaan tertentu. Semua perusahaan yang membuka lowongan kerja tidak pernah meminta sejumlah uang atau imbalan dalam bentuk apapun. Perusahaan perekrut tidak bekerja sama dengan agent travel manapun dan tidak pernah membebankan pembelian tiket kepada pelamar dengan alasan apapun. Ingat....! Di dunia ini tidak ada yang GRATIS kecuali melamar pekerjaan.
KPN Plantation (KPN Corp)
- Single, maksimal 26 tahun
- Fresh graduate, minimal IPK 2.75
- Bahasa Inggris minimal pasif
- Tinggi bandan minimal 165 cm
- Bersedia menjalankan ikatan dinas 2 tahun
- Bersedia ditempatkan diseluruh area operasional KPN Corp
- Selengkapnya Klik Disini
- Minimal 5 (Lima) Tahun pengalaman di posisi yang sama.
- Memiliki pengetahuan yang menyeluruh terkait perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengawasan dari perusahaan perkebunan kelapa sawit.
- Memiliki kemampuan komunikasi dan jiwa kepemimpinan yang baik.
- Pekerja keras, Target oriented, dan mampu bekerja dibawah tekanan.
- Penempatan di Sulawesi (Gorontalo/Buol/Tolitoli).
- Selengkapnya Klik Disini
- Laki-laki
- Usia maksimal 50 tahun
- S1 teknik pertanian/kehutanan
- Pengalaman min 5-7 th sebagai EM di Perkebunan Sawit
- Pengalaman min 2-3 th sebagai SEM di Perkebunan Sawit
- Bersedia penempatan di seluruh area perkebunan Sawit
- Memiliki jiwa kepemimpinan dan dapat mengelola SDM dengan Baik
- Memiliki pengalaman dalam mengelola perkebunan Sawit dan Karet
- Sehat rohani dan jasmani
- Selengkapnya Klik Disini
- Berpengalaman min 2 tahun dibidang yang sama
- Bersedia di tempatkan di Areal perkebunan kalimantan tengah.
- Khusus Askor afdeling minimal 2 tahun sebagai Askor Afdeling atau 5 tahun menjabat sebagai asisten afdeling.
- Selengkapnya Klik Disini
- Usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
- Pengalaman minimal 2 tahun di bidang yang sama
- Penempatan kerja di Kota Balikpapan
- Diutamakan domisili di Kalimantan Timur
- Selengkapnya Klik Disini
- Usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal S1 diutamakan dari Jurusan Hukum
- Pengalaman minimal 5 tahun di bidang yang sama
- Penempatan kerja di Kota Balikpapan
- Diutamakan memiliki kartu keanggotaan advokat
- Selengkapnya Klik Disini
- Usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal SMK
- Memiliki pengalaman minimal 3-5 tahun dan mampu mengelola operasional gudang
- Disiplin, Jujur dan terbiasa bekerja dengan target serta pekerja keras.
- Bersedia untuk penempatan di Pabrik Kelapa Sawit di Kalimantan
- Selengkapnya Klik Disini
- Usia maksimal 45 tahun
- Pendidikan minimal SMK Teknik Mesin
- Memiliki pengalaman minimal 7 tahun dalam perbaikan dan perawatan alat berat, kendaraan dan mesin genset.
- Disiplin, Jujur dan terbiasa bekerja dengan target
- Bersedia untuk penempatan di kebun wilayah Kalimantan Tengah
- Selengkapnya Klik Disini
- Pria / Wanita Usia maksimal 30 Tahun
- Pendidikan S1 Keuangan, Manajemen, Akuntansi, dan Teknik Industri
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di posisi yang sama
- Mampu berbahasa Inggris Aktif
- Selengkapnya Klik Disini
- Pria
- Usia Maksimal 30 Tahun
- Pendidikan D3/S1 Geodesi, Kehutanan, Geografi, Pertanian
- Sehat Jasmani dan rohani (Tidak Buta Warna)
- Mampu menggunakan Komputer Ms. Office
- Bersedia penempatan di Site (Seluruh wilayah kerja perusahaan)
- Selengkapnya Klik Disini
- Laki-laki & umur mak. 30tahun.
- Pendidikan min. D3 atau S1-Pertanian / Ilmu Tanah + Komputer + Bahasa Inggris pasif.
- Pengalaman kerja min. 3 tahun sebagai Asisten Divisi (FA)
- Selengkapnya Klik Disini
- Laki-laki & umur mak. 45tahun
- Pendidikan min. D3 atau S1 – Pertanian / ilmu tanah + Komputer + Bahasa Inggris pasif.
- Pengalaman kerja min. 5 tahun sebagai Estate Manager.
- Selengkapnya Klik Disini
- Laki-laki & umur maksimal 35 tahun.
- Pendidikan minimal SMK-TM, D3-TM atau S1–Teknik Mesin + Komputer + Bahasa Inggris pasif.
- Pengalaman kerja minimal 3 tahun sebagai Asisten Traksi-Bengkel (AT-B).
- Selengkapnya Klik Disini
- Laki-laki & umur maksimal 35 tahun.
- Pendidikan minimal SMK-TM, D3-TM atau S1–Teknik Mesin + Komputer + Bahasa Inggris pasif.
- Pengalaman kerja minimal 3 tahun sebagai Mekanik-Bengkel.
- Mengenal & Menguasai bagian komponen2 & spare parts alat2 berat, traktor ban, dump truk, kenderaan penumpang, mesin diesel, bensin dll.
- Menguasai alat2 berat, traktor ban, dump truck, kenderaan penumpang, mesin2 diesel dll.
- Menguasai & mampu bongkar mesin diesel (overhaul diesel engine) / undercarriage / hydraulic /turbo / injection pump / control valve dll bagian alat2 berat, wheel tractor, mesin2 diesel genset kapasitas besar > 400hp: Cummins, Cat, Komatsu dll.
- Selengkapnya Klik Disini
- Pendidikan min S1 diutamakan dari Psikologi, Hukum atau MSDM
- Memiliki pengalaman kerja dan menguasai pekerjaan sebagai Human Capital min 1 tahun
- Menguasai program Ms Office
- Memahami dan familiar dengan UUK (Undang-Undang Ketenagakerjaan)
- Memiliki pengetahuan mengenai prosedur dan proses rekrutmen
- Bersedia bekerja dengan tekanan
- Suka melakukan inovasi dan hal-hal baru, proaktif dan enerjik
- Bisa bekerjasama dalam team
- Selengkapnya Klik Disini
- Pendidikan S1 Teknik Elektro, Teknik Mesin, atau Teknik Kimia
- Memiliki pengalaman kerja minimum 3 tahun sebagai Asisten Pabrik Kelapa Sawit baik dibagian proses maupun di mekanikal
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasional Evans Indonesia.
- Selengkapnya Klik Disini
- S1 Accounting (fresh grad are welcome to apply)
- Familiar with accounting system (SAP, Accurate, etc)
- Eager to learn - Able to work with deadline
- Domicile in Jakarta
- Willing to do business trip to our site in Kalimantan
- Selengkapnya Klik Disini
- Background pendidikan minimal D-3
- Level Non Staf
- Wajib Memiliki Sertifikat AK3U
- Paham mengenai ISPO & RSPO (Nilai +)
- Menguasai Penggunaan Microsoft Office (Excel, Word dll)
- Terbuka untuk Freshgraduated
- Teliti, Cermat & Rajin dalam penggunaan dokument
- Domisili di Sumatera Selatan
- Selengkapnya Klik Disini
- Background pendidikan minimal D-3
- Level Non Staf
- Wajib Memiliki Sertifikat AK3U
- Paham mengenai ISPO & RSPO (Nilai +)
- Menguasai Penggunaan Microsoft Office (Excel, Word dll)
- Terbuka untuk Freshgraduated
- Teliti, Cermat & Rajin dalam penggunaan dokument
- Domisili di Sumatera Selatan
- Selengkapnya Klik Disini
- Posisi ini diutamakan bagi Anda yang sebelumnya sudah memiliki pengalaman pada posisi yang sama dengan bidang perusahaan Kelapa Sawit.
- Selengkapnya Klik Disini
- Background pendidikan S1
- Usia 25-30 tahun
- Memiliki pengalaman minimal 1 - 2 tahun di jabatan yang sama dan di perusahaaan perkebunan sawit
- Memiliki penguasaan aplikasi Excel dengan tingkat mahir
- Penempatan Region Office Balikpapan, Kalimantan Timur
- Selengkapnya Klik Disini
- Pria usia maximal 50 Tahun
- Minimal Pendidikan D3/S1 (Teknik Sipil)
- Pengalaman bekerja di Perkebunan Kelapa Sawit
- Senang berinteraksi dan dapat bekerja sama dengan Team
- Memiliki inisiatif yang tinggi
- Penempatan di Site Kalimantan Barat (Sanggau - Sekadau - Sintang)
- Selengkapnya Klik Disini
- Lowongan ini dapat Anda liha di instagram @lokersawit
- Selengkapnya Klik Disini
- Pria, usia maks 35 tahun
- Pendidikan D3/S1 Akutansi / Ekonomi / Administrasi
- Berpengalaman sebagai KTU minimal 3 tahun
- Memahami pengelolaan administrasi perkebunan kelapa sawit
- Memahami dan mampu menyusun budget tahunan
- Memahami perhitungan upah dan premi karyawan
- Mampu membuat Management Report
- Mampu mengoperasikan Ms. Office
- Selengkapnya Klik Disini